Sosialisasi Aktualisasi Latihan Dasar CPNS Tahun 2024
Senin 2 Desember 2024, Pengadilan Agama Pringsewu melaksanakan kegiatan sosialisasi aktualisasi latihan dasar CPNS tahun 2024 yang disajikan oleh Pegawai CPNS Pengadilan Agama Pringsewu Nadia Fajrin Saimona, S.H.
Adapun materi yang disajikan terkait program inovasi QR Code Informasi yang berisi informasi-informasi terkait berperkara di Pengadilan Agama Pringsewu.